Kok cara murojaahmu mbulet to, Rin? Hahaha, itu karena gak disiplin dari awal.Akhirnya banyak hafalan tertumpuk, tetapi tidak lancar.Pening deh jadinya. Ketika terjadi seperti ini, jangan segan untuk stop ziyadah dulu. Anggep aja murojaah yang lupa-lupa untuk dikuatkan lagi itu sebagai ganti ziyadahnya. Nah, lalu bagaimana sih murojaah yang benar dari awal?
Murojaah, Aktivitas yang Sering Terlalaikan
Apa itu murojaah? Murojaah berasal dari kata راجع – يراجع – مراجعة yang artinya mengulang kembali Dalam konteks menghafal, murojaah berarti menjaga hafalan Al-Quran dengan terus-menerus mengulangnya guna meraih mutqin (kuat) dalam bacaan, hafalan, pemahaman, dan pengamalannya bagi para hamilul Qur’an.
Ziyadah, Apakah Itu?
Pernah ga sih denger orang mengatakan ziyadah dan murojaah ketika ngobrol tentang hafalan Alquran. Apa sih artinya? Yuk, kita bahas satu-satu ya.
Kiat-Kiat dalam Menghafal Alquran
1. Mengikhlaskan niat karena Allah Untuk siapa hafalanmu? Menjaga niat adalah hal yang sangat penting untuk dilakukan dan terus-menerus diperbaiki. Agar kita selalu ikhlas dalam semua ibadah, termasuk menghafal.
Keutamaan Menghafal Alquran
Sebelum kita berbincang lebih lanjut tentang menghafal Alquran, mungkin perlu dibahas dulu tentang keutamaannya. Ya, Kalau tidak tahu apa manfaat dan keutamaan, orang tidak akan tertarik. Untuk apa? Namun, ketika tahu apa manfaat dan keutamaan suatu aktivitas, diharapkan tumbuh semangatnya, tergerak hatinya untuk mencoba, dan mudah-mudahan bisa istiqomah dalam mengamalkannya.
Talaqqi Menggunakan Fitur Break-Out Room di Zoom
Alhamdulillah, setelah libur satu setengah bulan di akhir tahun, acara pengajian rutin tahsin Bukit Panjang-Choa Chu Kang dimulai lagi. Ada beberapa hal baru yang ingin dicoba oleh pengurus di tahun ini, seperti penggunaan full media zoom baik untuk sesi teori dan talaqqi, juga media quiz. Memangnya sebelumnya seperti apa?
Para Sahabat dan Cabang Keimanan
Ketika menjelaskan tentang keimanan, Rasululah shallallahu alaihi wasallam pernah bersabda bahwa iman memiliki tujuh puluh cabang atau lebih (hadits riwayat Bukhari Muslim dari Abu Hurairah). وهو بضع وسبعون شعبة
Sepeda dan Alquran
Ketika Maryam masih bayi, saya suka mengajaknya jalan-jalan di sekeliling rumah setelah kakaknya berangkat sekolah. Suatu hari, ketika kami sedang duduk-duduk menatap jalan raya, lewatlah seorang bapak yang lagi membonceng anaknya ke sekolah. Ya, kami kenal sama sang bapak ini. Lelaki keturunan Arab yang juga sering pergi salat berjamaah ke masjid.
Pelajaran yang Kupetik dari Program Tahfiz Offline
Walaupun tidak lama mengikuti program hafalan offline, ada beberapa pelajaran yang bisa kujadikan refleksi dalam perjalananku menghafal Alquran. Berikut ini pembahasannya.
Menghafal Bersama Program Odola, Seperti Apa Ya
Odola adalah salah satu program menghafal secara daring. Odol sendiri singkatan dari one day one line, karena impiannya kita bisa menghafal satu baris setiap harinya. Adapun a di belakang untuk akhwat (muslimah).
- « Previous Page
- 1
- …
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- …
- 26
- Next Page »