Bismillah Materi kali ini adalah cerdas finansial.
Game Level 7 Semua Anak Adalah Bintang Hari Ke- 15: Khadijah & Pepes Tahu
Bismillah Awalnya saya ingin mengajak Khadijah bikin pizza roti tawar sblm abangnya pulang. Akan tetapi, sudah mepet waktu si mas pulang, Khadijah masih tidur siang jadi pizza dieksekusi sendiri. Nah.. pas saya mo bikin pepes tahu. Menu ini dulu saya sering bikin dibungkus-bungkus isi wortel dan dulu Khadijah suka. Sejak Maryam lahir, saya jarang bikin […]
Game Level 7 Semua Anak Adalah Bintang Hari Ke- 14: Khadijah & Soto Ayam
Bismillah Khadijah suka menemani saya masak di dapur. Kali ini saya masak soto ayam dan saya meminta tolong Khadijah untuk membantu menyuwir ayam sementara saya menyelesaikan printilan yang lain.
Game Level 7 Semua Anak Adalah Bintang Hari Ke- 13: Khadijah & Lapbook
Bismillah Masih tentang craft. Saya perhatikan Khadijah suka membuat buku hias (buku nya dari beberapa lembar kertas yang distapler lalu dihias-hias sendiri pakai washi tapes). Tiba-tiba muncul ide kenapa gak coba bikin lapbook. Saya tawarkan ke Khadijah dan dia menyambut senang.
Game Level 7 Semua Anak Adalah Bintang Hari Ke- 12: Khadijah & Binocular
Bismillah Khadijah suka craft. Tiap ada jadwal craft di sekolah, matanya berbinar-binar. Senang sekali dia menghias-hias dengan sticker, glitter dan semacamnya.
Game Level 7 Semua Anak Adalah Bintang Hari Ke- 11: Khadijah & Big Slide
Bismillah Alhamdulillah, sdh 5 hari saya mengamati si sulung. InsyaAllah untuk 5 hari ke depan, saya akan melaporkan pengamatan tentang si tengah, Khadijah yg berumur 5 tahun. Kemarin kami pergi ke Kidstop, sebuah indoor playground buat anak-anak.
Game Level 7 Semua Anak Adalah Bintang Hari Ke- 10: Abdurrahman& Lego
Bismillah Hari ini saya beri Abdurrahman tantangan baru. Saya beritahu saat pagi hari bahwa ibu mau kasih project untuknya, yg disambut dengan mata berbinar-binar.
Game Level 7 Semua Anak Adalah Bintang Hari Ke- 9: Abdurrahman& Snake Puzzle
Bismillah Masih ada hubungannya dengan merangkai-rangkai dan design, hari ini saya memberi Abdurrahman tantangan. Salah satu mainan kesukaannya adalah snake puzzle dan dia dengan mudah membentuk berbagai macam benda dari puzzlenya tersebut hanya dengan melihat bentuk akhirnya. Padahal saya sendiri mungkin berkerut-kerut nyerah duluan kalo disuruh bebikinan kaya gitu hehe..
Game Level 7 Semua Anak Adalah Bintang Hari Ke- 8: Abdurrahman& Train Tracks
Bismillah Salah satu mainan kesukaan Abdurrahman adalah menyusun train tracks. Kebetulan saat dia masih kecil, ia mendapat lungsuran mainan rel kereta banyak banget dari seorang abang teman baiknya, komplit dengan segala macam aksesorisnya.
Game Level 7 Semua Anak Adalah Bintang Hari Ke- 7: Abdurrahman dan SASMO
Bismillah Di awal tahun ini, Abdurrahman mendapat tawaran ikut training Math Olympiad di sekolahnya. Dan dia tertarik. Entah apakah ia memang suka beneran atau karena banyak teman sekelasnya yang ikut. Tapi berdasarkan cerita-ceritanya yang lalu, dia merasa senang materi baru yang unik dan tidak diajarkan kurikulum sekolah.